Logo Eventkampus
Lomba Karya Tulis Ilmiah Tingkat Nasional
Kategori
Lain-lain
date_range
Tanggal Event
29 Jun 2018 - 30 Nov -1
access_time
Jam Event
06:00 - 00:00
place
Tempat
Kampus FEB UHAMKA, Kota Adm. Jakarta Timur

Bismillahirohmannirrohiim

[Lomba Karya Tulis Ilmiah Nasional]
"Dan segala (urusan) yang kecil maupun yang besar adalah tertulis."
- Q.S Al-Qamar(54): 53

Assalamu'alaikum mahasiswa seluruh Indonesia! Kami dari BEM FEB UHAMKA ingin menyampaikan berita baik nih untuk kalian para pegiat literasi! Kami akan mengadakan lomba Karya Tulis Ilmiah dengan tema"Kontribusi Generasi Muda Dalam Mewujudkan Ekonomi Indonesia Berkemajuan".

Adapun acara ini terselanggara berdasarkan minat teman teman semua untuk menuangkan ide, gagasan, dan pikiran dalam bentuk tulisan.

Syarat dan Ketentuan Lomba:
1. Mahasiswa perguruan tinggi negeri maupun swasta
2. Peserta merupakan individu atau kelompok (maksimal 3 orang dari universitas yang sama)
3. Peserta merupakan mahasiswa dengan jenjang pendidikan D1 - S1
4. Peserta lomba membayar (transfer) uang daftar sebesar Rp. 100.000 ke rekening Bank Mandiri 900-00-3214508-9 a.n Siti Amaliah Karim
5. Konfirmasi pembayaran ke 0878-8225-1274 (Siti Amaliah Karim)
6. Peserta lomba hanya diperbolehkan mengirim 1 (satu) karya tulis ilmiah
7. Karya tulis harus orisinil dan belum pernah dipublikasikan
8. Form pendaftaran dapat diperoleh di: (http://bit.ly/pndftrnLKTIN)
9. Booklet lomba dapat diperoleh di: (http://bit.ly/BookletLKTIN)
10. Karya tulis dikirim via email: [email protected]

Yuk ikut berpartisipasi! Selain minat kalian dapat dituangkan diacara ini, hadiahnya juga berupa uang tunai jutaan rupiah! Pssttt, untuk para 6 besar dikasih fasilitas tambahan yang menarik lho! Penasaran? Makanya daftar sekarang juga!

Narahubung:
Panglilih (0896-0163-4184)
Kevin (0858-1434-3235)
Siti Amaliah (0878-8225-1274 )

Terima kasih.
--------------

#LktinFEBUHAMKA2018
#KontribusiGenerasiMudaDalamMewujudkanEkonomiIndonesiaBerkemajuan
#AyoBerliterasi!
BEM FEB UHAMKA 2018

Tiket

Rp 100.000
-

* Silahkan login terlebih dahulu untuk membeli tiket

Login

Event Lain-lain lainnya

JELAJAHI BUMI PARA PETINGGI - SEHARI di KARANGANYAR
Lain-lain
date_range 24 - 24 Nov 2022
access_time 08:00 - 21:00
place Kemuning, Ngargoyoso
POSE FKIP 2024
Lain-lain
date_range 03 - 07 Peb 2024
access_time 08:00 - 16:00
place Universitas Pakuan
FASILKOM FEST
Lain-lain
date_range 30 Nov 2023 - 21 Jan 2024
access_time 08:00 - 16:00
place UPN Jatim
SAGITA 2023!
Lain-lain
date_range 15 - 16 Des 2023
access_time 08:00 - 16:00
place Parahyangan Catholic University

Komentar