Logo Eventkampus
TALK  2 EDUPRENEUR " KUPAS TUNTAS TANTANGAN PENDIDIKAN DIFABEL DI ERA DIGITALISASI "
Kategori
Seminar
date_range
Tanggal Event
12 - 12 Sep 2021
access_time
Jam Event
13:00 - 00:00
place
Tempat
Zoom Meeting

Hai YOTers! 

Pendidikan menjadi hal yang sangat penting di era Digitalisasi seperti sekarang ini, begitupun bagi penyandang Difabel. Tentunya di warnai dengan tantangan dan juga keberhasilan. 

Banyak juga hal yang dapat menunjang keberhasilan pendidikan khususnya bagi penyandang difabel loh YOTers, salah satunya adalah dengan merintis bisnis start up. Ide - ide bisnis start up di bidang pendidikan menjadi hal yang cukup menjanjikan loh di masa yang akan datang. 

Yuk, tunggu apa lagi nih langsung aja kepoin seputar pendidikan penyandang difabel yang akan di bahas tuntas bersama kak Maureen Kartika dan kak Alvina Pradityas di : 

🌠 TALK  2 EDUPRENEUR 🌠
" KUPAS TUNTAS TANTANGAN PENDIDIKAN DIFABEL DI ERA DIGITALISASI " 

THE DATE : 
🗓️ : Minggu, 12 September 2021
⏰ : 13.00 - selesai
📍 : Zoom Meeting 

Daftarkan segera diri kalian di http://bit.ly/Talk2Edupreneur Yuk daftar YOTers acara ini terbuka untuk umum dan yang pastinya FREE tapi buat YOTers yang ingin berdonasi untuk YOT Share Galungan bisa banget nih melalui link http://bit.ly/YSGBKS2021 ya !🥰

#Webinar 
#talk2edupreneur
#webinar #webinaredupreneur #difabel
#webinaryotbekasi #infowebinar #pendidikandifabel

Event Seminar lainnya

SEMINAR NASIONAL Pharmacy Informatics
Seminar
date_range 02 - 02 Mar 2024
access_time 08:00 - 12:00
place Auditorium Kampus 1 Unimma
Tech Outlook 2024 - Elevating Recruitment in the Cloud Era
Seminar
date_range 14 - 14 Des 2023
access_time 12:00 - 16:00
place Bandung
WEBINAR KESETARAAN GENDER
Seminar
date_range 19 - 19 Nov 2023
access_time 15:00 - 17:00
place Zoom Meeting
WEBINAR NASIONAL EKSPEDISI SERIBU PULAU #4 2023
Seminar
date_range 01 - 01 Apr 2023
access_time 07:30 - 16:00
place Zoom

Komentar