Logo Eventkampus

Ternyata Pisang Bukan Buah, berikut penjelasannya!!

access_time | label Berita
Bagikan artikel ini
Ternyata Pisang Bukan Buah, berikut penjelasannya!!

Ternyata Pisang Bukan Buah, berikut penjelasannya!!

 

Pisang Bukan Buah? pohon pisang, bukan sepenuhnya pohon karena batang pohon pisang itu tidak memiliki sifat yang dimiliki oleh pohon yaitu serat kayu. Sebaliknya, pisang termasuk ke dalam kelompok buah berry.

Ternyata yang kita kenal selama ini sebagai buah, bukanlah buah. Dianggap sayuran, justru itulah buah. Ambil contoh stroberi yang kita percaya berasal dari rumpun buah berry, ternyata itu salah. Pisanglah yang masuk kategori buah berry. Loh kok bisa ya?

Lalu bagaimana menurut Anda apakah pisang termasuk kategori buah, bunga, atau rumput?

Ternyata, pisang bukanlah buah. Kenapa? Karena, apa yang selama ini kita sebut sebagai “pohon pisang”, bukan sepenuhnya pohon karena batang “pohon pisang” itu tidak memiliki sifat yang dimiliki oleh pohon yaitu serat kayu. Sebaliknya, pisang termasuk ke dalam kelompok buah berry.

Maka secara teknis (botanis) yang Anda makan ketika memakan buah dari pohon pisang adalah berry.

Pisang memiliki nama ilmiah Musa Sapientum, artinya 'buah orang bijak'. Menurut legenda dari India, orang bijak zaman dulu sering bertapa di bawah pohon pisang.

Meski begitu, pisang disebu-sebut sebagai makanan sejuta umat. Semua orang bisa memakannya baik orang lanjut usia, anak muda bahkan bayi sekalipun.

Ternyata pisang memiliki manfaat yang sangat berguna bagi tubuh

Berikut beberapa khasiat dan manfaat pisang:

1. Dapat menambah daya ingat dan konsentrasi

2. Baik bagi kesehatan usus karena mengandung serat

3. Sebagai sumber tenaga yang instan karena pisang mudah di cerna

4. Pisang juga bisa digunakan untuk diet sehat. Setengah porsi makan kita diganti dengan tiga pisang

5. Pisang sangat bagus dikonsumsi oleh penderita anemia karena mengandung zat besi yang cukup tinggi

6. Pisang juga mammpu melancarkan peredaran darah. Kandungan kalium dan potasium berfungsi membantu sistem sirkulasi tubuh, sehingga peredaran oksigen ke otak menjadi lancar. Kalium juga berfungsi mengatur denyut jantung agar bekerja dengan normal

7. Pisang juga baik loh dikonsumsi wanita hamil. Asam folat yang terkandung di dalamnya mudah diserap janin melalui rahim.

 

Sekarang udah pada tahu kan bahwa pisang itu bukan bauh?? .jadi jangan nyebut kalo pisang itu buah, kalau kepasar mending langsung bilang  beli pisang biar nggak dikira kudet.

 

Penulis

foto indra
indra

Artikel Terkait

Manfaat dan Kegunaan Tanaman Pisang
06 Juli 2018
Manfaat mengejutkan dari makan pisang mentah
17 Juli 2018

Komentar