Logo Eventkampus

tips daya ingat

access_time | label Tips & Trik
Bagikan artikel ini
tips daya ingat

TIPS MEMPERTAHANKAN DAYA INGAT

Banyak orang yang mengeluh bahwa mereka mulai mudah lupa akan hal-hal kecil atau mengalami penurunan daya ingat. Sebenarnya, otak kita tidak pernah kehilangan daya ingat kita. Otak dapat merekam segala sesuatu seperti halnya computer. Kehilangan daya ingat sebenarnya bisa terjadi karena kita tidak mempraktikan untuk mengingat informasi sehingga memori yang kita miliki bisa hilang. Berikut ini merupakan tips untuk menjaga daya ingat kita agar tetap baik:

  1. Konsumsi kacang kedelai. Kacang mengandung isoflavones. Di dalam otak, isoflavones berfungsi sebagai reseptor estrogen, terutama dalam hipokampus area penting untuk memori.
  2. Konsumsi zat besi. Penurunan konsumsi zat besi dapat berdampak pada perkembangan IQ dan fungsi kognitif.
  3. Konsumsi kopi. Kopi dapat meningkatkan penampilan mental dan memori kita.
  4. Konsumsi permen karet. Mengunyah permen karet dapat meningkatkan aktivitas dalam hipokampus dan meningkatkan denyut jantung, sehingga memperbaiki oksigen yang dikirim dan meningkatkan kekuatan kognitif.
  5. Konsumsi vitamin B. Vitamin B berfungsi mengirimkan oksigen ke otak dan memberikan perlindungan terhadap kerusakan bebas.vitamin B dapat mempertajam dan meningkatkan daya ingat.
  6. Konsumsi minyak ikan. Minyak ikan banyak mengandung asm lemak omega 3, yang merupakn komponen penting dari membran sel otak dan dapat memperbaiki kekuatan daya ingat.
  7. Lakukan latihan mental. Penelitian menunjukkan bahwa rangsangan mental dapat menjaga otak tetap sehat dan meningkatkan kekuatan daya ingat.
  8. Lakukan latihan fisik. Latihan fisik setengah jam sebanyak tiga kali dalam seminggu cukup berdampak pada peningkatan kekuatan otak.

            Nah, itulah beberapa tips yang dapat mempertahankan daya ingat kita. Semoga

bermanfaat. #Aleea

 

Penulis

foto PUTRI ADINDA JULIANA
PUTRI ADINDA JULIANA
MAN 2 KOTA PROBOLINGGO
I'm undergraduate student, I’m elevent class and I'm a student of Senior Islamic High School Two Probolinggo. I’m the second of two children in my family. I stay in small rural area in which most of people work as farmer and have the low education. Fortunately I’m from educated family which always think importance in education. My parents have a high ideas in motivating their children to achieve high education not only for individual interest but also for social aspect in our lives.

Artikel Terkait

Kedokteran gigi unsoed kembali membuat gebrakan di bidang seni
23 Desember 2017
fakta VKook
16 Januari 2018
Pendidikan Karakter Sejak Anak Usia Dini
19 Januari 2018
Pendakian Gunung Andong Via Dusun Gogik
19 Januari 2018
Tips Meredakan Amarah yang Memberontak
22 Januari 2018
Arti dari Istilah Kill di Mobile Legends ! Bagi yang baru bermain. Wajib baca!
22 Januari 2018

Komentar