Logo Eventkampus

Perjuangan Hidup Tanpa Kata Menyerah

access_time | label Tips & Trik
Bagikan artikel ini
Perjuangan Hidup Tanpa Kata Menyerah

Perjuangan Hidup Tanpa Kata Menyerah

 

hidup adalah sebuah arena bertarung untuk merebut kebahagiaan dalam berbagai wujud.ketika kita bisa menjadi pribadi yang tangguh,maka kemenagan pasti menjadi milik kita. tidak ada sesuatu yang tidak membutuhkan perjuangan.hidup sejatinya mengajarkan kita untuk menjadi pribadi yang tangguh tanpa kata menyerah, karena ketangguhan yang kita miliki akan membuka berbagai kesempatan untuk meraih sesuatu yang kita impikan.tidak ada kata instan untuk dapat meraih sesuatu yang bernilai. karena segala sesuatu itu butuh perjuangan dan usaha ,apabila kita terjatuh maka kita harus bangkit lagi dan terus berusaha ,jangan sampai ada kata untuk menyerah.

Sebagai manusia, kita tidak selalu bisa memiliki apa yang ingin kita miliki. Namun, kita pasti akan mendapatkan yang lebih baik jika kita mau melakukan yang terbaik. Melakukan yang terbaik bukan diluar kapasitas kita, tapi melakukan yang terbaik sesuai dengan kapasitas kita. Terus berjuang, maka segalanya pasti akan menjadi lebih baik.

 

Penulis

foto ilham rizki kurniawan
ilham rizki kurniawan

Artikel Terkait

MALIMPA UMS gelar Seminar Nasional Lingkungan Hidup
28 November 2017
Ketiga Kalinya dalam 4 Dekade, Salju Turun di Gurun Sahara
12 Januari 2018
Inilah El Gordo, Galaksi Terbesar, Terpanas, dan Paling Terang
19 Januari 2018
GALAU? BIASA(!)
19 Januari 2018
MACAM MANFAAT ALPUKAT UNTUK TUBUH
22 Januari 2018
Kisah Penghuni Surga Terakhir
22 Januari 2018

Komentar