Kategori Artikel
Trending Artikel
#berita-ipb
Tulisan dengan tag #berita-ipb
10 Jun
Tanamkan Budaya Sadar Sampah, Mahasiswa IPB Ciptakan Tong Sampah Lucu
Permasalahan sampah sampai saat ini masih menjadi perhatian utama dalam kehidupan bermasyarakat. Masalah sampah tidak hanya tentang bagaimana cara mengolah timbunan sampah, tapi juga mengenai perilaku membuang sampah tersebut.
Baca Selengkapnya >>
08 Jun
Wello, Minuman Sehat Berbasis Whey Buatan Mahasiswa IPB
Mahasiswa Institut Pertanian Bogor (IPB) yang tergabung dalam Program Kreativitas Mahasiswa (PKM), diketuai Fauzan Rahmat Pradana beserta tim yang terdiri dari Chayrul Anwar, Nita Fridayani, Hafizh Abdul Aziz dan Atqiya Nur Assyfa mengembangkan minuman kesehatan yang diberi nama Wello.
Baca Selengkapnya >>
07 Jun
Mahasiswa IPB: Yuk Bermain dan Bikin Produk dari Mangrove
Tidak banyak yang tahu bahwa mangrove merupakan salah satu bagian dari ekosistem pantai yang tidak kalah penting bila dibanding dengan ekosistem lainnya. Selain dapat menahan abrasi pantai, dapat pula dimanfaatkan sebagai tempat budidaya hewan perairan seperti udang, kepiting, lobster dan lain sebagainya.
Baca Selengkapnya >>