Logo Eventkampus

5 Cara atau Ritual Wajib Sebelum Tidur Agar Muka Glowing Alami

access_time | label Tips & Trik
Bagikan artikel ini
5 Cara atau Ritual Wajib Sebelum Tidur Agar Muka Glowing Alami

5 Cara atau Ritual Wajib Sebelum Tidur Agar Muka Glowing Alami


Wajah glowing memang sedang menjadi tren di kalangan remaja millennial ya guys! Banyak cara dilakukan agar muka tampak putih, bersih dan tanpa noda jerawat. Gak heran kalau mereka rela mengeluarkan biaya lebih dan menahan rasa sakit efek alat kecantikan. Eiiitss! Sekarang gak perlu lagi merogoh kocek dalam agar wajah glowing, ini dia tips agar wajah glowing alami. Cek this out!

1. Uap air panas

Selain membuat kulit muka bercahaya, uap air panas juga berfungsi untuk memberantas jerawat, menghilangkan komedo, mencegah penuaan dini dan meningkatkan produksi kolagen dan elastin.

2. Lidah buaya

Lidah buaya memang memiliki banyak manfaat bagi tumbuh terutama bagi wajah seperti menghaluskan wajah, menghilangkan komedo, mengecilkan pori-pori wajah, membasmi jerawat, mencerahkan kulit wajah dan menghilangkan bekas jerawat.

3. Ampas kopi

Bahan yang mudah di temukan di sekitar kita yaitu kopi, masker ampas kopi memiliki manfaat seperti mengangkat sel kulit mati, menghilangkan bekas jerawat, mengecilkan pori-pori wajah dan menghilangkan mata panda kamu lho girls.

4. Es batu

Es batu yang biasa kita campur dengan minuman agar dingin ternyata memiliki manfaat bagi wajah lho seperti membuat wajah bercahaya, mengecilkan pori-pori, mengatasi jerawat, mengurangi bengkak pada mata dan mencegah penuaan dini.

5. Sheetmask

Aktivitas padat memang membuat kita tidak semangat dan membuat muka kusam, alternatif lain selain menggunakan bahan alami adalah sheetmask. Pilihlah sheetmask sesuai dengan kebutuhan dan jenis kulitmu ya guys.

Selain melakukan perawat dari luar kamu juga harus melakukan perawat dari dalam, seperti pola makan seimbang, minum air dan istirahat cukup. Selamat mencoba guys.

Bagaimana apakah anda ingin mencobanya ?Itulah 5 cara yang kami paparkan untuk anda semoga bermanfaat dan selamat untuk mencoba. Berikan komentar anda jika ingin memberikan cara yang lainnya. Jika ada kesalahan dan kekurangan kata mohon di maafkan,semoga artikel ini bermanfaat. Terimakasih.

Penulis

foto Cahyo Bagus Putro Pratomo
Cahyo Bagus Putro Pratomo
SMK Bhina Karya Karanganyar

Artikel Terkait

Skills yang Perlu Disertakan dalam CV Desainer
23 Maret 2018
Menjadi Orang yang Ingin Serba Tahu
11 April 2018
INILAH KANDUNGAN DALAM TELUR
04 Juli 2018
Fakta menarik tentang kota Tokyo, Jepang
05 Februari 2020
Manfaat Odol Selain Pasta Menyikat Gigi, No. 5 Membuat Wanita Terkejut dan Tersenyum lebar
27 Februari 2020
Meski Tanpa Parfum, 5 Cara Ini Bisa Membuat Tubuhmu Wangi Secara Alami
27 Februari 2020

Komentar