Kategori Artikel
Trending Artikel
Daftar Artikel
05 Feb
10 Manfaat Daun Kelor Untuk Kesehatan
Mungkin tidak banyak yang mengetahui manfaat daun kelor, tapi ternyata daun kelor memiliki kandungan yang baik seperti tanaman apotik hidup. Pada dasarnya, memang pada tanaman herbal ini tersimpan senyawa-senyawa yang menutrisi tubuh. Teh yang dibuat dari daun kelor mengandung polyphenol yang tinggi, dengan demikian akan bekerja sebagai antioksidan.Â
Baca Selengkapnya >>
05 Feb
8 Langkah Praktis Menulis Artikel Ilmiah
Tulisan ilmiah populer merupakan salah satu dari beberapa jenis karya tulis atau karya ilmiah. Artikel ilmiah populer biasanya dihargai dengan 2 angka kredit. Namun demikian artikel ilmiah disini harus memenuhi kriteria tulsian ilmiah dalam pengembangan profesi guru.
Baca Selengkapnya >>
05 Feb
Inilah 5 Dampak Negatif Bagi Tubuh Jika Main HP Sebelum Tidur
Sulit pastinya ketika kita sudah terbiasa menggunakan smartphone dan harus meninggalkan smartphone tersebut untuk beberapa waktu atau ketika melakukan aktivitas tertentu. Tetapi banyak yang terlalu kecanduan smartphone hingga sebelum tidur pun sempat mengecek smartphone walaupun tidak ada tujuan tertentu dan dalam keadaan gelap pula. Hal ini tentunya sudah menjadi tidak baik jika dilakukan terus menerus.
Baca Selengkapnya >>
05 Feb
MANFAAT CABAI BAGI KESEHATAN
Bagi sebagian orang Indonesia, kurang lengkap jika makan tidak disertai dengan sambal atau potongan cabai. Steak, piza, dan pasta pun “dipaksa†untuk berteman dengan sambal cabai. Bahkan jika hendak ke luar negeri, sambal dalam kemasan praktis selalu menjadi penghuni wajib di dalam koper. Buat Anda yang gemar makanan pedas, ini dia manfaat cabai yang bisa Anda rasakan untuk kesehatan :
Baca Selengkapnya >>
05 Feb
Hidup Sehat Dengan Umur Panjang
Panjang umur adalah keinginan bagi setiap orang, jika kalian ingin hidup dengan umur yang panjang itu tergantung dengan pola kehidupan anda sehari-hari, dengan merubah kebiasaan buruk dengan yang sehat dan bermanfaat yang terpenting positive,nah ini beberapa cara pola hidup sehat dengan umur yang panjang :
Baca Selengkapnya >>
05 Feb
Misteri Kota Saranjana
Kota Saranjana merupakan kota gaib yang tidak bisa dilihat oleh orang awam, kecuali dengan mata batin. Konon letaknya di Kotabaru, Kalimantan Selatan. Orang yang ada di sekitaran Kotabaru tentunya sudah pernah mendengar kisah mistis dan gaib yang memang turun-temurun dari mulut ke mulut. Memang kalau ada yang bisa melihat Kota Saranjana ini akan sangat indah dan teduh. Kemudian juga rapi yang memiliki jalan raya yang juga lumayan besar.
Baca Selengkapnya >>